-->

Hiruzen Stream

Kelas virtual mata kuliah Botani (Biologi tanaman, Anatomi tumbuhan, morfologi tumbuhan dan sistematika tumbuhan tinggi), Biologi Control dan umum serta seputar teknologi informasi dan komunikasi (komputer, android, tutorial, software dan blogging)

Pengantar Pengelolaan Hama Terpadu


Populasi manusia semakin hari semakin meningkat, seiring meningkatnya populasi manusia mengakibatkan peningkatan kebutuhan dalam bidang sandang, pangan dan papan. Upaya untuk memenuhi kebutuhan manusia dalam bidang tersebut membuat terjadinya perluasan lahan pertanian, Pembukaan lahan pertanian sama dengan menciptakan ekosistem baru, komponen ekosistem melibatkan unsur-unsur dalam rantai makanan dimana kehadiran aktifitas budidaya menjadi daya tarik kedatangan konsumen tingkat I yang dihuni oleh herbivora. kehadiran herbivora mengakibatkan terganggunya proses budidaya tanaman 


 download file
Share this article :
+
Previous
Next Post »
0 Komentar untuk "Pengantar Pengelolaan Hama Terpadu"